Press ESC to close

Cara Mengetahui Deindex atau Sandbox Blog Sendiri

Cara Mengetahui Deindex atau Sandbox  – Selamat pagi , salam semangat dari saya Imran, Pada artikel sebelumnya saya sudah share menganai “Cara Membuat blog di Blogger”, dan sekarang saya kembali berbagi masih ada kaitanyya dengan blog. 🙂 Kadang bingung sendiri kalau saya ingin membuat artikel, bagaimana tidak bingung, saya harus cari ide dulu setiap hari, dan artikel ini juga alhmadulillah kebetulan ada teman yang nanya seputar permasalah blog. So, saya pun akhirnya bisa kembali share kepada teman-teman semuanya. 🙂

Ok, sebagaimana judul post diatas saya akan membahas mengenai cara cek deindex dan sandbox blog sendiri, cukup simple dan mudah saya rasa untuk teman-teman mempraktekannya. Langsung saja silahkan teman-teman lihat pejelasan saya dalam video berikut ini! ya 🙂

wepotus

SEO, Tutorial Blog/Website, Optimasi Youtube AdSense, CorelDRAW, dan berbagi ilmu komputer.

Comments (4)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *