Press ESC to close

√ Cara Mempercepat Index Backlink di Google dengan Tools Indexification

Cara Mempercepat Index Backlink di Google Terbaru 2020 – Disaat kita membuat sebuah backlink, tentunya kita ingin agar backlink yang sudah kita buat cepat terindex oleh google. Kenapa demikian? Karena, sebanyak apapun backlink yang kita buat, sebagus apapun kualitas sumber backlink yang kita dapatkan, apabila backlink tersebut tidak ter-index oleh google maka tidak akan memberikan dampak bagus untuk perkembangan web yang kita miliki.

Oleh karena itu, tidak sedikit para pemain blog yang bersedia untuk membayar jasa backlink dengan harapan backlink yang di dapatkan bisa segera memberikan dampak baik untuk web yang sedang dia kelola.

Cara Mempercepat Index Backlink di Google

Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan agar backlink yang kita buat segera ter-index oleh google, diantaranya :

  • Melakukan Fetc As Google melalui Google Search Console
  • Menggunakan Tools Indexing Backlinks

Berikut ini adalah cara terbaik agar Backlink kita ter-index Google :

  1. Tunggu hingga 2 minggu sampai Google menemukannya secara alami
  2. Jika backlink tetap tidak diindeks, coba ping masing-masing link ke beberapa situs ping gratis.
  3. Tunggu seminggu lagi
  4. Jika backlink masih belum diindeks, kirimkan ke OneHourIndexing atau Indexification
  5. Lacak semua hasil Anda
  6. Proses ini akan menjamin backlink Anda terindeks

Daftar Situs Ping Terbaik untuk SEO WordPress

cara mempercepat index backlink di Google

Berikut ini adalah beberapa situs ping terbaik yang bisa anda gunakan untuk mempercepat index bakclink apabila backlink yang anda buat masih belum ter-index secara alami di google!

  • Ping-O-Matic
  • Pingler
  • PingIn
  • Total Ping
  • Ping Gates
  • BlogBuzzer
  • Google Ping
  • Blog Ping Tool
  • Ping Fast

Video Tutorial Mempercepat Index Backlink di Google

Nah, Berikut ini adalah video tutorial tentang cara untuk mempercepat index backlink web di google terbaru secara step-by-step dengan menggunakan Tools Indexification!

Baiklah, demikian sharing kita kali ini tentang Cara Mempercepat Index Backlink di Google dengan menggunakan Tools Indexification Premium, Semoga bermanfaat! 🙂

Baca Juga :

wepotus

SEO, Tutorial Blog/Website, Optimasi Youtube AdSense, CorelDRAW, dan berbagi ilmu komputer.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *